Sekolah Negeri Bersinergi Membangun Negeri

SMAN 17 Kab. Tangerang Unggul dalam Prestasi, Berkarakter, Peduli terhadap Lingkungan, Berdaya Saing Global yang dilandasi Iman dan Takwa

Cerdas

Kami selalu berimprovisasi dalam melakukan pembelajaran.

Berprestasi

Hasil kami mendidik dibuktikan dengan segala prestasi akademik & non-akademik.

Mandiri

Upaya kami untuk selalu berusaha berinisiatif dalam hal belajar

Apa itu MPLS? Ini Tujuan hingga Perbedaanya dengan MOS

Saat memasuki tahun ajaran baru biasanya pihak sekolah mengadakan Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS). Kegiatan diadakan sekolah untuk siswa baru agar lebih mengenal program, sarana dan prasarana sekolah, cara belajar, dan pembinaan awal kultur sekolah.

Sekilas Tentang Sekolah Kami

SMAN 17 KABUPATEN TANGERANG

0 +
Pendaftar per tahun
0 +
Staff Pengajar
0 +
Kegiatan & Organisasi
0 +
Pelajar Aktif

Ikhtisar Kurikulum

Apapun tujuan Anda untuk masa depan Anda, kami memiliki program yang sempurna untuk membawa Anda ke sana.

Olahraga (Sport)

IPA (Science)

IPS (Social)

Mewujudkan Pendidikan Sekolah Unggulan

Lebih dari 10 tahun terakhir kami hadir memberikan yang terbaik untuk pendidikan.

Acara Sosial

Untuk membentuk karakter sosial dan intelektual, pelajar kami aktif berperan dalam kegiatan kemanusiaan. 

Kompetensi Guru

Pengajar terbaik dengan pengalaman yang luas dan sertifikasi pembelajaran.

 

Juara Lomba

Siswa-siswi kami ikut berpartisipasi dalam perlombaan dan olimpiade tingkat nasional. 

Komunitas global

Kami menjalin komunikasi dengan alumni dan komunitas pendidikan.

Ruang Belajar

Fasilitas untuk menambah ilmu dan wawasan di sekolah lengkap dan nyaman.

Ekstrakurikuler

Pilihan siswa-siswi untuk melatih kemampuan softskill disamping kegiatan belajar. 

Kisah Sukses Pelajar

Apa kata mereka selama bersekolah di SMAN 17 Kab. Tangerang ?

Mari kita mulai masa depan yang cerah hari ini.

Acara Kami

Cari tau dan ikut berpartisipasi dalam acara kami yang akan datang.

24 May

Seventeen Cup

07:00 AM - 03:00 PM
College Hall

Tim Futsal SMP 3 Negeri Curug meraih juara 1 lomba futsal antar pelajar, di lapangan futsal SMAN 17 Kab. Tangerang.

30 May

Penilaian Akhir Tahun (PAT)

07:30 AM - 10:00 AM
College Hall

Pelakasanaan (PAT) di SMAN 17 Kab. Tangerang akan dilaksanakan dengan sistem CBT. Cakupan penilaian meliputi seluruh indikator yang merepresentasikan KD pada semester genap.

Pengajar Kami

Semua yang Anda harapkan untuk masa depan pelajar, kami bersiap dengan para pengajar profesional.

Kusnadi, S.Pd. M.Pd
Guru Geografi
Winarno, S.Pd. MM
Guru Biologi
Rosia Candra, S.Pd. MM
Guru Ekonomi
Tajudin, S.Ag. MM
Guru Agama

Masih mau tanya-tanya seputar sekolah kami ?

Secured By miniOrange